Mendengarkan dongeng? Tentu saja semua anak senang. Tapi saling mendongengkan? Belum tentu, apalagi jika yang membaca cerita sebetulnya belum bisa membaca!

Tapi mama sangat senang melihat anak-anaknya mau saling mendongengkan. Sekarang Riku sering mendongengkan buku bergambar kepada Kai, karena dia sudah lancar membaca. Tapi waktu Riku sedang sakit, giliran Kai yang membacakan untuk kakaknya. Mengharukan!

Kai membacakan buku (Alkitab) kepada kakaknya Riku yang sedang sakit.

About Imelda

Seorang tanpa suku bangsa yang tetap mencintai Indonesia meskipun tinggal di Tokyo. Dosen bahasa Indonesia, penerjemah, editor/proof reader, narator.

6 responses »

  1. nique says:

    so sweet …. !
    senangnya melihat anak2 rukun ya mba

  2. nh18 says:

    Ini karena ada yang mencontohkannya …
    siapa lagi kalau Bukan Mama Imelda tercinta …

    Good Boys …
    Yang rukun-rukun yaaaa

    salam OPA

  3. usagi says:

    Adik kakak yang rukun yaaaa
    Terharu,,,

  4. Hoaaa.. senangnya punya kakak.. Vales kapan ya punya kakak 😛

  5. tresna ra wibowo says:

    Kai lucu ih…masih bayi udah serius ya dengerin Kakak Riku bacain cerita, hihihi…

Leave a reply to yustha tt Cancel reply